Bisnis Retail Berkembang Lebih Cepat dengan Odoo
Fitur-fitur canggih Odoo membantu Anda untuk mengelola Bisnis Retail Anda Lebih Baik
B isnis retail termasuk bisnis yang kompleks. Hal ini dikarenakan banyaknya aktivitas dalam operasisional sehari-hari, mulai dari pengelolaan penjualan, proses transaksi dan keuangan, periksa stok produk, proses penggajian karyawan. Hal lain yang tidak kalah penting adalah manajemen hubungan pelanggan. Hal ini dilakukan untuk menjaga agar pelanggan puas dengan pelayanan toko retail Anda. Odoo ERP untuk bisnis retail akan membantu Anda untuk melakukan semua proses tersebut. Modulnya yang saling terintegrasi, memudahkan Anda dalam mengelola bisnis Anda.